DISDUKCAPIL KOTA MALANG

Tetap Urus Administrasi Kependudukan, Meski dengan Tongkat Bantu Jalan

Tetap Urus Administrasi Kependudukan, Meski dengan Tongkat Bantu Jalan Previous Next Malang – Komitmen Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang dalam memberikan pelayanan administrasi kependudukan bagi seluruh warga Kota Malang tiada henti dilakukan. Berbagai upaya telah direalisasikan agar masyarakat Kota Malang dapat terpenuhi dokumen kependudukannya. Salah satunya melalui Program Jembol atau Jemput Bola Administrasi …

Menjelang Pilkada, Disdukcapil Kota Malang Meluncur ke SMK

Menjelang Pilkada, Disdukcapil Kota Malang Meluncur ke SMK Previous Next Malang – Setelah kemarin berhasil mengadakan Jembol (Jemput Bola) di SMAN Tugu Malang, kini Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil kembali mengadakan agenda Jembol Pendaftaran Penduduk di SMKN 5 Malang, SMKN 8 Malang, dan SMKN 12 Malang pada Rabu, 2 Oktober 2024. Sama seperti yang dilaksanakan …

Pelayanan Prima, Melalui Program D-CARDs

Pelayanan Prima, Melalui Program D-CARDs Previous Next Malang – Tanpa lelah Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang melakukan berbagai alternatif agar masyarakat mendapatkan dokumen kependudukan, tidak terkecuali bagi para penyandang disabilitas, lansia, dan berkebutuhan khusus lainnya. Senin, 30 September 2024 Disdukcapil Kota Malang melaksanakan kegiatan Dispenduk CARe of Disabilities & socialinclustion (D-CARDs) di Kelurahan Mergosono, …

Berkolaborasi dengan KPU, Disdukcapil Kota Malang Sukseskan Perekaman E-KTP Pemula di SMAN Tugu Malang

Berkolaborasi dengan KPU, Disdukcapil Kota Malang Sukseskan Perekaman E-KTP Pemula di SMAN Tugu Malang Previous Next Malang – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang, kembali menggelar Jemput Bola (Jembol) Pendaftaran Penduduk di Aula SMAN Tugu Malang pada Kamis, 26 September 2024. Agenda Jembol kali ini, Disdukcapil Kota Malang berkolaborasi dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU) …

Warga Kelurahan Bakalankrajan, Semangat Urus Administrasi Kependudukan

Warga Kelurahan Bakalankrajan, Semangat Urus Administrasi Kependudukan Previous Next Malang – Kelurahan Bakalankrajan menjadi tujuan agenda Jemput Bola (Jembol) Administrasi Kependudukan oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang pada Kamis, 19 September 2024.  Kegiatan Jembol di Kelurahan Bakalankrajan ini mengundang antusias warga yang hadir untuk mengurus dan melengkapi administrasi kependudukan, sedari pagi hingga selesai …

Jemput Bola Kelurahan Tunjungsekar

Jemput Bola Kelurahan Tunjungsekar Previous Next Jemput Bola Kelurahan Tunjungsekar: Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang Membuka Peluang Layanan Administrasi Kependudukan untuk Semua Kalangan Malang – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang kembali mengadakan kegiatan jemput bola di beberapa kelurahan, termasuk Kelurahan Tunjung Sekar, untuk meningkatkan akses masyarakat terhadap layanan administrasi kependudukan. Kegiatan …

Jemput Bola Kelurahan Tunggulwulung

Jemput Bola Kelurahan Tunggulwulung Previous Next Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang Gelar Kegiatan Jemput Bola di Kelurahan Tunggulwulung Malang – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang telah sukses menggelar kegiatan jemput bola di Kelurahan Tunggulwulung, pada Kamis, 6 Juni 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk mempermudah warga dalam mengurus administrasi kependudukan tanpa harus …

Jemput Bola SMAN 7 Malang

Jemput Bola SMA Negeri 7 Malang Previous Next Pemerataan Pelayanan Administrasi Kependudukan dengan Jemput Bola di Sekolah   Malang – Dalam upaya mendekatkan layanan administrasi kependudukan kepada masyarakat, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang kembali menggelar kegiatan Jemput Bola (Jembol), yang kali ini diselenggarakan di SMAN 7 Kota Malang. Kegiatan tersebut berlangsung 2 hari, …

Jemput Bola Kelurahan Bumiayu

Jemput Bola Kelurahan Bumiayu Previous Next Antusiasme Warga terhadap Kegiatan  Jemput Bola dan Sosialisasi LAPOR PAK di Bumiayu   Malang – Disdukcapil Kota Malang kembali menggelar kegiatan Jemput Bola dan sosialisasi aplikasi LAPOR PAK untuk para ketua RT dan RW di Kelurahan Bumiayu, Kecamatan Kedungkandang. Kegiatan ini mendapat antusiasme tinggi dari warga, dengan jumlah pemohon …

Sentuhan Hangat di Mulyorejo: Disdukcapil Jemput Bola Layani Keluarga Tuna Netra dengan Cinta

Sentuhan Hangat di Mulyorejo: Disdukcapil Jemput Bola Layani Keluarga Tuna Netra dengan Cinta Previous Next Pada siang hari yang cerah tanggal 19 Juni 2024, tim Disdukcapil Kota Malang dengan program Jemput Bola (JEMBOL) melangkah penuh semangat menuju Kelurahan Mulyorejo, Kecamatan Sukun. Selain acara Jembol di kelurahan, kali ini misi kami adalah untuk memberikan pelayanan perekaman …

Skip to content